Alat Input Komputer

 Alat Input Komputer


       perangkat masukan atau input device adalah alat yang berfungsi untuk memasukkan data dari luar sistem ke dalam sistem komputer.

     Data yang masuk kemudian akan ditransformasikan dalam sebuah informasi berupa data-data atau perintah pada komputer. Perangkat input biasanya dikendalikan secara langsung oleh pengguna. Perangkat input digolongkan ke dalam dua kelompok, yaitu perangkat input langsung dan tidak langsung.

    Perangkat input langsung adalah perangkat digunakan untuk memasukkan data secara langsung ke sistem komputer tanpa perlu diterjemahkan oleh operator. Sehingga, risiko kesalahannya yang terjadi akan sangat kecil, dan waktu masukannya pun relatif lebih cepat. 

Macam-macam alat input komputer ada beberapa macam, seperti keyboard. mouse, flasdisk, dan microphone. sebagaimana alat-alat tersebut memiliki beberapa kegunaan yang sangat berpengaruhi untuk keberlangsungan komputer.


Pada gambar yang di atas itu merupakan alat input komputer


Komentar